Sabtu, Juni 21, 2014

3 Alasan Yang Membuat Cewek Susah Melupakan Mantan Pacarnya


cewek-susah-moveon.jpg
CINTA - Mengenang masa pacaran dulu dengan si dia memang sering kali membuat para wanita sangat susah untuk move on atau melupakan mantan pacar mereka. Banyaknya kenangan yang mungkin terlalu indah untuk dilupakan atau memang si mantan adalah seorang pria yang sangat dicintai, lalu kenapa putus??
Wanita memang penuh dengan misteri sih, berikut ini ada beberapa alasan kenapa mereka susah sekali untuk melupakan mantan pacar mereka. Inilah 3 diantaranya seperti dikutip dari berjambang.blogspot.com berikut ini.
1. MASIH ADA RASA CINTA
Kebanyakan wanita mengatakan bahwa dia sebenarnya masih mencintai mantan pacarnya, dan mencintainya -diam. Hal ini sangat mungkin jika penyebab putus dari mantan adalah hal-hal yang di keinginan Kamu dan dia, misalnya orang tua tidak memberi restu. Kamu sudah terlanjur nyaman bersamanya, namun semua harus berakhir. Walau sudah putus, hatimu tidak mau beralih dari mantan pacar.
2. PASANGAN YANG SEKARANG TAK SEBAIK MANTAN DULU
Yang paling menyesakkan sebenarnya bagian , saat Kamu sudah punya pasangan baru, tapi kamu masih saja mengingat mantan pacar. Bahkan, kamu masih sering membanding-bandingkan mantan pacar dengan pasangan saat ini. Bagaimana kamu mau move on jika terus membandingkan? Biar tebak, untuk banyak hal, mantan pacar terlihat jauh lebih baik dibanding pacar kamu yang sekarang. Lalu kenapa PUTUS????
3. MANTAN LEBIH MENDEKATI TIPE IDAMAN
Setiap wanita pasti punya tipe pasangan ideal, ada yang ingin pasangan tinggi, ada yang ingin pasangan dengan sifat tertentu, dan sebagainya. Hal ini wajar dan bisa menjadi nilai ketika wanita benar-benar menemukan tipe ideal seperti yang dia bayangkan. Masalah akan muncul jika sang mantan pacar mendekati tipe ideal. Kemungkinan wanita akan semakin sulit move on dan merasa tak ada yang lebih baik selain mantan pacar.
Yah, intinya sih kalau sudah mengambil keputusan tak usah disesali lagi deh, akan sakit rasanya dan ujungnya yang rugi juga kita sendiri. So, semoga bisa menginspirasi dan membuat kalian lebih strong lagi ya girls.

5 Makanan Murah yang Bikin Awet Muda


buah-buahan-650x400
Siapa sih yang tak mau awet muda atau terlihat muda terus?! Sekarang ini tak hanya wanita saja tetapi pria juga mulai memperhatikan akan hal ini. Tak jarang pula ada yang rela mengeluarkan uang yang banyak untuk melakukan perawatan anti penuaan.
Tak perlu mahal dan melakukan perawatan sana-sini, ada cara yang sangat mudah dan semua orang pasti dan yang penting Tidak Mahal untuk terlihat awet muda. Dikutip dari berjambang.blogspot.com  hanya dengan mengkonsumsi 5 Makanan dibawah ini, kamu akan terlihat awet muda.
JERUK BALI
Jeruk Bali selain bentuknya yang unik dan jumbo ternyata juga bisa bikin kamu awet muda loh. Kandungan vitamin C yang tinggi dapat meningkatkan produksi KOLAGEN yang mencegah pengenduran kulit. Wajib dicoba nih.
KACANG KENARI
Kacang kenari selain enak dipakai dalam olahan kue, ice cream atau cemilan, ternyata kaya akan ASAM OMEGA 3. Asam yang dapat meningkatkan kelembapan kulitmu, jadi kulitmu akan lebih bersinar dan tidak kering serta mudah keriput, jadi kelihatan muda deh.
OATMEAL
Oatmeal yang terbuat dari Gandum yang memang sudah tak asing akan manfaatnya. Kandungan Oatmeal yang kaya akan ASAM AMINO dan VITAMIN E. Yang kita tau kalau vitamin E sangat baik bagi kulit dapat menangkal radikal bebas yang dapat mencegah penuaan dini.
KEJU MOZZARELLA
Keju yang sering kita temui pada kuliner Pizza ini juga berhasiat loh. Kandungan KALSIUMnya mampu melindungi dan menguatkan DNA, Tulang dan Gigimu. Serta dapat meningkatkan kandungan air liurmu yang berfungsi mencegah gigi menguning.
KOPI
Kopi yang kita tau memiliki kandungan KAFEIN. Yang mana fungsi lainnya adalah memperlancar peredaran darah dan mengencangkan kulit. Tetapi pastikan kopi yang kamu konsumsi terbuat dari biji kopi segar dan tidak menambahkan gula yang berlebihan ya, karna akan mempengaruhi khasiat maupun rasa kopi itu sendiri.